Breaking News

Susunan Pemain AC Milan Vs Napoli - Rossoneri Tanpa Dua Bek Andalannya














Penyerang AC Milan, Suso (depan), berduel dengan bek Sassuolo, Rogerio, dalam laga lanjutan Liga Italia, Senin (9/4/2018) dini hari WIB di Stadion San Siro, Milan

SPORTS633CASH.COM AC Milan akan menjalani laga sulit saat menghadapi Napoli pada pekan ke-32 Liga Italia di Stadion San Siro,Minggu (16/4/2018).

Dua tim ini mengincar kemenangan dalam laga ini demi kepintingan yang berbeda.
AC Milan mengincar kemenangan untuk terus memelihara asa berada di zona Liga Champions.(www.633cash.com)

Sementara bagi Napoli, mereka membutuhkan tiga poin dari laga ini demi terus bersaing dengan Juventus dalam perebutan gelar juara Liga Italia musim ini.

Pelatih AC Milan, Gennaro Gattuso membuat keputusan mengejutkan dalam laga ini dengan membangku cadangkan Patrick Cutrone.

Pelatih berjuluk Rino ini justru lebih memilih memasang Nikola Kalinic yang kerap dikritik akibat performanya yang kurang baik.

Selain itu Gennaro Gattuso juga tanpa dua bek tengah andalannya yaitu Leonardo Bonucci dan Alessio Romagnoli dalam laga ini.

Untuk menambal absennya Bonucci dan Romagnoli, Gattuso menurunkan duet bek tengah Matteo Mussachio dan Christian Zapata.

Berbeda dengan AC Milan yang melakukan beberapa perubahan dalam susunan pemainnya, Napoli turun dengan skuat terbaiknya.

Trio Lorenzo Insigne, Jose Callejon dan Dries Mertens masih akan menjadi tumpuan utama Maurizio Sarri untuk menggempur lini pertahanan Rossoneri.

Susunan pemain AC Milan Vs Napoli

AC Milan : 99-Gianluigi Donnarumma; 2-Davide Calabria, 17-Cristian Zapata, 22-Mateo Pablo Musacchio, 68-Ricardo Rodriguez; 79-Franck Yannick Kessie, 21-Lucas Biglia, 5-Giacomo Bonaventura; 8-Suso, 7-Nikola Kalinic, 10-Hakan Calhanoglu
Pelatih : Gennaro Gattuso.(www.633cash.com)

Napoli : 25-Pepe Reina,33-Raul Albiol, 11-Christian Maggio, 26-Kalidaou Koulibaly, 23-Elseid Hysaj; 17-Marek Hamsik, 5-Allan, 8-Jorginho, 14-Dries Mertens, 7-Jose Callejon, 24 Lorenzo Insigne
Pelatih : Maurizio Sarri


No comments

Search This Blog